Meta Learning

konsep yang kemukakan oleh Robin Syihab (Belajar caranya belajar)

Mindset Setting (Versioning)

menerapkan mindset bahwa kita merupakan sebuah software yang meningkat dengan versi yang lebih baik. Pak Robin sendiri,setiap satu tahun sekali harus ada yang bisa dipahaminya

Reading/Watching

membaca atau menonton terutama bahasa inggris untuk terus meningkatkan kemampuan bahasa inggris

Cari Sumber Yang Tepat

seperti Wiki,Google,Youtube. Pak Robin menggunakan wiki random generator dan apapun yang muncul pasti dibaca oleh beliau.dilakukan satu kali setiap harinya.

Learning By Doing

apapun yang kamu lakukan ,belajar yang baik adalah membuat project dan mempublishnya. Kedepannya akan banyak peluang muncul ketika orang orang meilihat project yang kamu bikin

Tulis apa yang dipelajari

ketika sedang belajar pahami garis besarnya saja. tidak perlu sampai expert cukup gambaran besarnya saja. lalu tulis dan jadikan sebagai second brain mu. ketika suatu saat kamu dapat problem yang ternyata sudah pernah di alami. itu akan sangat membantu

Cari Sparring Partner

supaya bisa terus bersaing dalam kemajuan untuk diri sendiri

Manfaatkan AI

Zaman sekarang AI sudah berkembang.jadi manfaatkan ai sebaik mungkin